Sampai kini Indonesia masih tersandera oleh sektor keuangan dalam menopang perekonomian. Para ekonom dan pengambil kebijakan selalu menyebut soal inefisiensi birokrasi, korupsi, dan insfrastruktur sebagai penyebab lambannya kemajuan aktivitas perekonomian atau lemahnya daya saing ekonomi. Tentu saja faktor-faktor itu memang penting, namun ada satu variabel lain yang perlu diurus dengan saksama supaya percepatan kemajuan ekonomi…
Month: September 2012
Kaji Ulang Otonomi Daerah
Beberapa elemen penting dari otonomi daerah (otoda) saat ini sedang dipersoalkan oleh banyak kalangan. Paling baru, di bidang politik, Munas PBNU di Cirebon beberapa waktu lalu mengeluarkan rekomendasi agar pemilihan langsung kepala daerah (pilkada) ditiadakan. Bupati dan Walikota cukup dipilih oleh DPRD seperti sebelum otoda, sedangkan pemilihan Gubernur masih dimungkinkan untuk memakai sistem sekarang. Pertimbangan…
Mampukah Indonesia Ambil Peluang dalam Krisis Ekonomi?
Krisis ekonomi saat ini menjadi kian akrab dalam kehidupan masyarakat, karena intensitasnya yang makin sering datang. Jika dirunut dari 1997/1998 saat terjadi malapetaka ekonomi yang besar sehingga menumbangkan kekuasaan politik Orde Baru, maka tak kurang 4 krisis ekonomi lumayan besar telah hadir setelah itu. Misalnya, pada 2005 terjadi krisis kenaikan harga minyak internasional dan memaksa…
Ongkos Globalisasi
Eric Maskin, peraih nobel ekonomi dan pengajar di Universitas Harvard, menyampaikan keprihatinan soal ketimpangan pendapatan yang makin meluas seiring dengan globalisasi ekonomi (Kompas, 5 September 2012). Sebelum itu, dalam buku yang utuh, Joseph Stiglitz memaparkan pula kian akutnya kepincangan ekonomi AS lewat buku terbarunya (The Price of Inequality, 2012). Jauh sebelum itu pun, banyak ekonom…
Vladivostok dan Pesan APEC
APEC (Asia-Pasific Economic Cooperation) kembali menggelar pertemuan tahunan yang dihadiri para menteri dan puncaknya akan diikuti para pemimpin negara, yang dijadwalkan pada 8-9 September 2012 di Vladivostok, Rusia. Presiden SBY juga menghadiri acara ini karena dipandang merupakan forum yang sangat strategis bagi penentuan masa depan ekonomi dunia. Apalagi, tahun depan pertemuan APEC akan digelar di…